UJIAN CAT PPPK TAHNUN 2023
Tema
| : | 1. Pakaian Wajib Yang dipakai Saat UJian
a.Baju kemeja (lengan panjang/pendek) Putih polos tanpa corak;
b.Celana panjang /Rok kain hitam polos tanpa corak (bukan jeans);
c.Jilbab hitam( bagi yang mengenakan Jilbab);
d.Sepatu hitam, jenis menyesuaikan;
2. Aksesoris Tidak wajib di bawah kedalam tempat Ujian
a.Handphone, Sabuk/Ban Pinggang, Cincin, Kalung, Anting, Gelang, Ikatan Rambut, Dompet agar diisi dalam Tas Peserta.
3.Peserta dihimbau bahwa pada saat memasuki area Seleksi, Peserta hanya membawa
- KTP Asli
- Kartu Peserta Ujian/Seleksi Asli
- Pensil yang telah diraut.
4. Pelaksanaan Seleksi Kompetensi
a.Peserta dihimbau sudah berada dilokasi pelaksanaan Seleksi Kompetensi, paling lambat 60 (enam puluh) menit sebelum ujian dimulai;
b.Peserta yang terlambat atau diwakilkan, TIDAK DIPERKENANKAN MENGIKUTI UJIAN dan DINYATAKAN TIDAK LULUS;
|
Tanggal | : | 23 Nov 2023 s/d 24 Nov 2023 |
Tempat | : | GEDUNG JODJOKODI CONVENTION CENTER (JCC) PALU |
Jam | : | Pukul 06:30 Sampai Selesai |